Skip to main content

Posts

Showing posts from 2013

INTEGRASI MATA UANG EROPA

Integrasi Mata Uang Eropa [1] Oleh: Arowadi Lubis A.     Pendahuluan           Benua eropa sebagai benua terkaya di dunia, terdiri dari 47 negara merdeka. Jumlah yang demikian besar, mengingat bahwa benua eropa merupakan benua nomor dua terkecil setelah benua Australia. Secara the yure, eropa membentang dari Negara Eslandia di sebelah utara dan Portugal di sebelah selatan sebagai Negara paling barat sampai Rusia sebagai Negara paling timur   benua eropa sebelah utara sekaligus Negara terbesar di eropa, dan Azerbaijan di sebelah selatan eropa timur. Namun secara geografis, benuar eropa sebenarnya membentang mulai dari Portugal di barat, sampai rusia di timur. Negara-negara eropa biasanya diklasifikasikan menjadi dua kelompok besar, yakni eropa barat dan eropa timur. Secara ekonomi, Negara-negara eropa barat cenderung lebih kaya dibandingkan Negara eropa timur, dimana Negara terkaya dunia juga berada di eropa barat yakni Luxembourg. Benuar Biru, merupakan julukan benua eropa

REDENOMINASI RUPIAH

REDENOMINASI RUPIAH Oleh: Arowadi Lubis Pendahuluan Pertumbuhan ekonomi Indonesia dalam 5 tahun terakhir tergolong stabil. Angka pertumbuhan ekonomi senantiasa berada pada kisaran 5-6 persen pertahun. Bahkan, ekonomi Indonesia dapat dikatakan cukup kuat untuk menghadapi krisis global yang terjadi pada tahun 2008.   Tren pertumbuhan ekonomi Indonesia secara visual digambarkan dalam grafik berikut ini (Setneg. 2013):